Welcome to My Blog
IKLAN
Featured Posts
Menjumlahkan Angka Yang Berformat Teks

Jika anda menemukan data dengan angka yang berformat teks, tentunya ada tidak dapat menjumlahkan atau mengolah angka-angka tersebut untuk dijumlahkan, di-sumif, ataupun dengan rumus lainnya karena formatnya yang masih berupa teks. Berikut gambaran perbedaan format number dan format teks:
Jika Anda perhatikan di Formula Bar pada B1, formatnya adalah format number. Dengan format number ini anda dapat mengolah angka tersebut. Sedang pada...
Memisahkan Nama Depan dan Nama Belakang

Jika Anda bekerja dengan banyak data yang menggunakan nama orang, suatu saat Anda mungkin ingin memisahkan nama-nama tersebut menjadi dua bagian, yaitu nama dengan dan nama belakang. Dengan menggunkan rumus ini, pekerjaan tersebut sangat mudah dilakukan:
Pada kolom A terdapat nama lengkap, dan pada kolom B anda ingin mengambil nama depannya saja, sedang kolom C anda ingin mengambil nama belakangnya. Maka cukup tuliskan rumus:
=LEFT(A1;FIND("...
Duplikasi Data

Terkadang kita dihadapkan dengan banyak data yang bisa berjumlah ratusan atau bahkan ribuan. Dan masalahnya data tersebut mungkin saja bisa terjadi duplikasi data atau data lebih dari satu. Nah, kalau data yang terduplikasi tersebut menjadi reference atau sumber dari perhitungan tertentu, hal ini tentunya akan menjadi masalah bagi anda dalam mencari selisihnya.
Biar lebih mudah, berikut saya berikan gambarannya:
Kolom A dan B adalah sumber...